Electronic Data Interchange

Seharusnya Teknologi EDI ini diterapkan di Departement pemerintah yang membutuhkan layanan cepat untuk mendapatkan berbagai data yang berguna untuk efiseiensi dari sisi waktu maupun keefektipan manusia yang megelola data-data penting, seperti pelayanan Pajak Bea Masuk (Export maupun Import), dan Pajak2 lainnya, juga untuk Departement yang menangani semua kekayaan negara. Dan lembaga2 Asuransi hendaklah telah menerapkan fasilitas ini. Oh ya,, mungkin data2 kependudukan juga harus telah diolah dengan prinsip-prinsip kerja EDI.

Untuk mewujudkan semuanya itu hendaklah kita memiliki Sumber Daya dari sisi Manusia yang megolah informasi tersebut maupun dari sisi Teknologi itu sendiri. Untuk Teknologi kita dapat mengadopsi teknologi Open Source yang semuanya itu tersedia pada Linux. Untuk perbandingan OS yang dipakai dapat dibaca di http://nakula.rvs.uni-bielefeld.de/made/artikel/LinNT/ . Yang jelas data pada tahun 1998 menyebutkan perdagangan melalui jaringan online ( Ecommerce ) telah menyedot sekitar $ 8 billion dan akan meningkat sekitar $ 130 billion pada 4 tahun yang akan datang ( data ini diambil dari http://WWW.IBM.COM ), jadi tunggu apalagi ..??? kita harus siap merobah cara kita untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar dengan hanya membuka Web site yang menyediakan fasilitas tersebut.

Posted in MIS. Tags: . Leave a Comment »

Leave a comment